Monthly Archives - Februari 2022

Pentingnya pengecekan latar belakang terhadap calon pengasuh anak

Anda butuh seseorang untuk mengawasi anak Anda saat Anda sibuk bekerja? Jangan sampai Anda memilih pengasuh yang salah karena taruhannya adalah keselamatan jiwa anak Anda. Ini pentingnya Anda sebagai orang tua melakukan pengecekan latar belakang terhadap kandidat. Manfaat pengecekan latar belakang pengasuh anak Sudahkah Anda mendengar berita tentang kekerasan pada anak yang...

Read more...

Mengelola risiko penyaringan media sosial

Media sosial memainkan peran dominan dalam kehidupan kita sehari-hari. Platform digital ini secara fundamental mendisrupsi cara kita hidup, mulai dari berkomunikasi, bekerja, berbelanja, dan bahkan mengubah praktik pengecekan latar belakang kandidat karyawan. Selama beberapa tahun terakhir, banyak perusahaan mulai menggunakan media sosial seperti Facebook, Twitter, LinkedIn, dan sebagainya sebagai salah...

Read more...

Mengapa pelaporan anonim sistem whistleblowing perlu menjadi pilihan

Sistem whistleblowing telah terbukti menjadi alat yang paling efektif untuk mendeteksi penipuan. Organisasi yang tidak memiliki sistem hotline menanggung kerugian rata-rata hampir dua kali lipat dari yang memiliki, menurut berbagai penelitian. Namun, membuat keputusan untuk "meniup peluit" di tempat kerja seringkali menjadi keputusan yang amat sulit bagi karyawan. Sebuah penelitian juga...

Read more...

Calon karyawan dengan rekam jejak bermasalah

Ada banyak insiden di mana perusahaan menderita kerugian finansial dan reputasi akibat fraud dan perilaku buruk karyawan. Oleh karena itu, mengadopsi tindakan pencegahan, seperti melakukan employment background screening atau skrining calon karyawan yang komprehensif diperlukan untuk mengetahui rekam jejak kandidat.  Pelanggaran seperti penyalahgunaan kekuasaan merupakan tipe fraud yang paling umum dalam...

Read more...

Fraud di pelabuhan dan sistem whistleblowing

Di antara fraud yang terus-menerus terjadi di berbagai industri dan membuat biaya bisnis menjadi semakin mahal, adalah pungutan liar atau pungli, terutama di Indonesia. Pungli dapat timbul sebagai akibat dari berbagai faktor, termasuk prosedur yang panjang dan tidak jelas, penyalahgunaan kekuasaan dan kurangnya pengawasan. Pelabuhan dan bandara udara adalah dua...

Read more...

ANGGOTA DARI

KANTOR PUSAT

ALAMAT

Jl. RS. Fatmawati Raya No. 57-B, Cilandak Barat, Jakarta 12430, Indonesia

TELEPON

EMAIL

BERLANGGANAN NEWSLETTER

Dapatkan pembaruan dan penawaran terbaru

    REFERAL KAMI

    Copyright – INTEGRITY – All Rights Reserved © 2023 – Privacy Policy | Terms of Services | Content Protection by DMCA.com